Makalah Patologi
BAB I
PENADAHULUAN
A. Latar Belakang
Patologi adalah salah satu dasar
ilmu kedokteran, dan memiliki peranan yang sangat fundamental. Sering kali
diagnosis pasti suatu penyakit ditegakkan dengan patologi (histopatologi).
Sedangkan pengertian Patologi dalam arti yang luas adalah bagian dari
ilmu kedokteran yang mengamati sebab dan akibat dari terjadinya penyakit atau
kelainan pada tubuh. Namun pengertian patofisiologi sendiri adalah reaksi
fungsi tubuh terhadap suatu penyakit yang masuk ke dalam tubuh. Mekanisme
adaptasi sel terdiri dari organisasi sel yaitu unit kehidupan, kesatuan
lahiriah yang terkecil menunjukkan bermacam-macam fenomena yang berhubungan
dengan hidup.dan selalu berhubungan dengan karakteristik makhluk hidup yaitu :
bereproduksi, tumbuh, melakukan metabolisme dan beradaptasi terhadap
perubahan internal dan eksternal. Regenerasi adalah proses pertumbuhan dan
perkembangan sel yang bertujuan untuk mengisi ruang tertentu pada jaringan atau
memperbaiki bagian yang rusak. Nekrosis adalah kematian yang utama. Sel yang
mengalami kematian secara nekrosis umumnya disebabkan oleh factor